Berita Artis Korea
Terungkap Perlakuan Agensi kepada Artis SM Entertainment saat Ulang Tahun, Berikan Kado Spesial ini
Member NCT Dream mengungkap perlakuan SM Entertainment kepada sang artis saat berulang tahun.
Member NCT Dream mengungkap perlakuan SM Entertainment kepada sang artis saat berulang tahun
TRIBUNMADURA.COM - Tak lengkap rasanya jika berbicara tentang dunia hiburan Korea Selatan tanpa SM Entertainment.
SM Entertainment dikenal sebagai satu di antara sejumlah agensi hiburan besar Korea Selatan.
Agensi SM Entertainment tidak hanya melahirkan artis dan grup idol penuh bakat.
• SM Entertainment akan Debutkan Boy Group Baru Super M, Founder Agensi Lee Soo Man Jadi Produsernya
• SM Entertainment Bocorkan Detail Super M, Proyek Terbaru Beranggotakan Member SHINee, EXO, dan NCT
Sejumlah artis naungan SM Entertainment juga dikenal memiliki paras di atas rata-rata.
Tak heran, banyak menyebut tidak mudah mengikuti audisi calon artis atau trainee di SM Entertainment.
Agensi bentukan Lee Soo Man ini telah mendebutkan beberapa group idol terkenal.
Super Junior, Girls Generation, EXO, SHINee, NCT, hingga Red Velvet merupakan group idol binaan SM Entertainment.
Mereka sukses menjadi idol group papan atas di Korea Selatan hingga mancanegara di bawah naungan agensi yang lekat dengan warna merah muda ini.
• Sulli Ungkap Kesuksesan Lolos Trainee SM Entertainment, Sebut Bos Agensi Tetap Terima Tanpa Audisi
• Sisa Durasi Kontrak Member EXO dengan SM Entertainment Diungkap Chen, Semua Anggota Punya Waktu Sama
Kesuksesan para artis SM Entertainment itu membuat agensi selalu bertengger di Top 3 pendapatan perusahaan hiburan setiap tahunnya.
Maka tidak heran jika SM Entertainment memperlakukan para artisnya dengan baik dan semaksimal mungkin.
Baru-baru ini, member NCT Dream, Jeno mengungkapkan cara agensi memperlakukan para artis binaannya.
Jeno mengatakan jika setiap tahunnya, SM Entertainment akan memberikan hadiah kepada artisnya.
Hadiah itu diberikan SM Entertainment ketika sang artis berulang tahun.
• NCT Dream Puncaki Tangga Lagu iTunes Dunia dengan Album We Boom, Comeback Pertama Tanpa Mark

Rekomendasi Drakor Today's Webtoon Dibintangi Kim Sejeong, Choi Daniel, Nam Yoon Su, Ini Sinopsisnya |
![]() |
---|
Link Streaming Aespa di Coachella 2022, Penampilan Girl Group SM Entertainment Bawakan Lagu Terbaru |
![]() |
---|
Aespa Tampil Live di Panggung Coachella, Keputusan SM Buat Karina dkk Nyanyi Lip Sync Dipertanyakan |
![]() |
---|
Ikuti Jejak BLACKPINK dan 2NE1, aespa Dikonfirmasi Tampil di Coachella, Simak Jadwal Acaranya |
![]() |
---|
Mengintip Lokasi Pernikahan Hyun Bin - Son Ye Jin Seharga Rp2 Miliar, Dekat dengan Gunung dan Sungai |
![]() |
---|