Persebaya Surabaya
Liga 1 2020 Kembali Bergulir Usai Lebaran Idul Fitri 2020, Pelatih Persebaya Beri Tanggapan Begini
PSSI memutuskan untuk melanjutkan kompetisi Liga 1 2020 pada 29 Mei 2020 mendatang jika situasi membaik.
PSSI memutuskan untuk melanjutkan kompetisi Liga 1 2020 pada 29 Mei 2020 mendatang jika situasi membaik
TRIBUNMADURA.COM, SURABAYA - Persebaya Surabaya angkat bicara soal keputusan PSSI yang dikirimkan dalam bentuk surat pada Jumat (27/3/2020).
Satu di antara sejumlah poin dalam surat keputusan PSSI tersebut yaitu jadwal kompetisi Liga 1 2020 yang kembali bergulir pada 29 Mei 2020 mendatang.
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso mengatakan, timnya akan mengikuti keputusan PSSI tersebut.
• PSSI Buka Peluang Kompetisi Liga 1 2020 Dihentikan Jika Situasi Indonesia Force Majeure Virus Corona
• Pemain Arema FC Wajib Kirim Video Latihan Selama Libur, Ini Akibatnya Jika Melanggar Aturan Pelatih
• Penyebaran Virus Corona Belum Mereda, Arema FC Buka Kemungkinan Perpanjang Jadwal Libur Pemain
Aji Santoso menyadari jika Liga 1 2020 belum bisa bergulir dalam waktu dekat lantaran penyebaran virus corona di Indonesia.
"Intinya kami ikuti aturan saja," kata Aji Santoso.
"Memang situasi tidak memungkinkan, jadi saya dan Persebaya mengikuti seperti apa aturannya," sambung dia.
Lebih lanjut, Aji Santoso mengaku, belum memiliki rencana baru untuk Persebaya Surabaya.
Ia mengatakan jika saat ini timnya masih melakukan program awal, yaitu meliburkan pemainnya.
"Kami tidak ada kegiatan. Kami libur," tutup Aji Santoso.
Persebaya Pastikan 4 Pemain Berlabel Timnas Bertahan Musim ini, Ada Rachmat Irianto hingga Koko Ari |
![]() |
---|
Resmi Gabung Persebaya, Satria Tama Bersyukur Mimpinya Sejak Kecil Kini Terwujud: Pulang ke Rumah |
![]() |
---|
Ambisi Pelatih Aji Santoso Bawa Persebaya Raih Juara Piala Menpora 2021, Ingin Buat yang Terbaik |
![]() |
---|
Persebaya Konfirmasi Satria Tama Gabung dengan Bajul Ijo Musim ini, Siap Kenalkan Dalam Waktu Dekat |
![]() |
---|
Persebaya Gagal Dapatkan Miswar Saputra, Sang Kiper Lebih Pilih Gabung PS Sleman Bareng Irfan Jaya |
![]() |
---|