Berita Surabaya
Aksi Crazy Rich Surabaya saat Bosan di Rumah, Keliling Kota Bagikan Minuman Kesehatan dan Vitamin
Melvin Tenggara, Crazy Rich Surabaya melakukan aksi sosial saat merasa jenuh di rumah.
TRIBUNMADURA.COM, SURABAYA – Tidak sedikit orang yang merasa jenuh saat harus diam di rumah pada masa pandemi.
Hal itu juga dirasakan Melvin Tenggara, Crazy Rich Surabaya.
Namun, Crazy Rich Surabaya ini memiliki cara ampuh mengusir kebosanan.
Rasa bosan di rumah dimanfaatkan Crazy Rich Surabaya ini untuk melakukan aksi sosial.
Untuk mengusir rasa bosan, Melvin Tenggara bagi bagi minuman dan vitamin C.
Baca juga: Crazy Rich Surabaya Tom Liwafa Divaksin Covid-19 Besok, Ini Daftar Penerima Vaksin Pertama di Jatim
Baca juga: Pj Bupati Sidoarjo Ancam Mutasi Plt Kadis PU Gara-Gara Lihat Tukang Becak Inisiatif Uruk Jalan Rusak
Aksi spontan ini dilakukan Melvin sendirian.
Melvin Tenggara yang kebetulan akan membuka gerai minuman import dari Korea ini tiba-tiba ingin membagikan kepada para pemakai jalan di kawasan Surabaya Barat.
“Tadinya bosan di rumah terus, ya ini keluar rumah tapi untuk berbagi minuman kolagen dan vitamin C,” kata dia saat ditemui di depan PTC Surabaya Barat, Kamis (14/1/2021).
Menurutnya, minuman kesehatan ini cocok sekali dengan para pejuang yang bekerja keras saat pandemi.
Sebelumnya, Melvin membagi bagikan kepada satuan pengamanan di sekitar rumahnya.
TribunMadura.com
Melvin Tenggara
Crazy Rich Surabaya
Berita Surabaya
Crazy Rich Surabaya bosan di rumah
aksi sosial Melvin Tenggara
Ketagihan Judi Online, Petugas Kebersihan di Surabaya Tega Gadaikan Motor Teman, Ini Modusnya |
![]() |
---|
Penumpang Kereta Api Khusus untuk Anak di Bawah 5 Tahun Tak Perlu Tunjukan Hasil Rapid Test |
![]() |
---|
Perempuan Jompo Bersimbah Darah di Kamar Mandi Asrama, Dianiaya Tukang Becak Karena Masalah Uang |
![]() |
---|
Pemkot Surabaya Klaim Belum Ada RT Zona Merah Covid-19, hanya 2 Wilayah Kasus yang Terbilang Tinggi |
![]() |
---|
Surabaya Kembali Berlakukan e-Tilang, Biaya Denda Ditagihkan ke Pajak atau Perpanjangan STNK |
![]() |
---|