Idul Fitri 2021
Bacaan Doa Akhir Ramadan yang Diajarkan Para Ulama, Segera Amalkan Sebelum Ramadan Berakhir
Berakhirnya Ramadan juga dapat dijadikan sebagai bahan renungan untuk menyongsong kehidupan. Inilah doa akhir Ramadan yang diajarkan para Ulama.
Editor: Elma Gloria Stevani
TRIBUNMADURA.COM - Perayaan Hari Besar Umat Islam, Hari Raya Idul Fitri 1442 H atau 2021 tahun ini tak terasa tinggal menghitung hari.
Bulan suci nan mulia Ramadan merupakan kesempatan untuk melaksanakan ibadah dan kebaikan serta mengharap berkah dari Allah sebentar lagi akan berakhir.
Meskipun akan meninggalkan Ramadan namun seharusnya menjadi bahan evaluasi dan perbaikan diri untuk dapat menjadi pribadi yang lebih baik setelahnya.
Segala amal kebaikan tetap dilaksanakan setiap harinya untuk mengharap Ridho Allah SWT.
Berakhirnya Ramadan juga dapat dijadikan sebagai bahan renungan untuk menyongsong kehidupan yang akan dijalani yang akan datang.
Hal ini agar kebaikan yang dijalankan selama Ramadan tetap terlaksana dengan sebaik-baiknya di bulan-bulan yang lain, tidak hanya pada saat Ramadan saja.
Artinya, Rabu (12/5/2021) hari ini adalah hari terakhir umat Islam untuk berpuasa.
Jelang berakhirnya bulan Ramadan, ada beberapa doa yang dapat dibaca umat Islam.
Doa akhir Ramadan ini berisi tentang dengan harapan bisa kembali bertemu pada Ramadan tahun depan.
Dosen Fakultas Syariah dan Hukum dan Sekolah Pascasarjana UIN Syarif Hidayatullah, Ayang Utriza Yakin menuliskan doa akhir Ramadan.
Inilah doa akhir Ramadan yang dibagikan Ayang Utriza Yakin lewat akun Twitter-nya, @Ayang_Utriza sebagaimana dikutip Tribunnews.com ( grup TribunMadura.com ), Sabtu (23/5/2020):
Doa Akhir Ramadan
Ulama mengajarkan membaca doa di hari akhir Ramadan:
Hari Raya Lebaran 2021
Lebaran 2021
Doa Akhir Ramadan
Bacaan Doa Akhir Ramadan
Doa Akhir Bulan Ramadan
Kemenag Tetapkan Idul Fitri 1 Syawal 1442 H
Kemenag
TribunMadura.com
Tribun Madura
madura.tribunnews.com
Elma Gloria Stevani
Ratusan Kendaraan yang Hendak ke Wisata Kawah Wurung dan Wisata Puncak Megasari Diminta Putar Balik |
![]() |
---|
3.443 Kendaraan Diminta Putar Balik di Pos Penyekatan Kandangan & Pos Pam Mengkreng Kabupaten Kediri |
![]() |
---|
Jangan Salah Arti, Minal Aidzin Wal Faizin Ternyata Bukan Berarti Mohon Maaf Lahir dan Batin |
![]() |
---|
Total Kendaraan Melintasi JembatanSuramadu Mencapai 396.739 Unit Pada Larangan Mudik Idul Fitri 2021 |
![]() |
---|
Niat Puasa Qadha Ramadan di Bulan Syawal Lengkap Arab, Latin dan Terjemahan dalam Bahasa Indonesia |
![]() |
---|