AS Roma

Jose Mourinho Disayang AS Roma, Stefano Pioli Bikin AC Milan Kecewa, Beda Sikap Klub ke Pelatih

Jose Mourino hingga kini masih disayang oleh AS Roma. Sementara Stefano Pioli justru membuat AC Milan Kecewa. Hingga akhirnya di ambang pemecatan

Editor: Aqwamit Torik
MATTEO BOTTANELLI / NURPHOTO / NURPHOTO VIA AFP
Pelatih AS Roma, Jose Mourinho yang disayang AS Roma, Stefano Pioli justru ditegasi AC Milan 

TRIBUNMADURA.COM - Jose Mourinho dan Stefano Pioli menghadapi sikap yang berbeda dari masing-masing klub.

Jose Mourino hingga kini masih disayang oleh AS Roma.

Sementara Stefano Pioli justru membuat AC Milan Kecewa.

Hingga akhirnya di ambang pintu keluar AC Milan.

Baca juga: AS Roma Bakal Sediakan Dua Pemain Bintang Demi Jose Mourinho, Pagari The Special One dari PSG

Informasi lengkap dan menarik lainnya di GoogleNews TribunMadura.com

Stefano Pioli diintai pemecatan, 3 pertandingan AC Milan menjadi penentu nasib sang pelatih di San Siro.

Diketahui, hanya menyisakan tiga laga lagi di Liga Italia, AC Milan masih kesulitan untuk menembus zona Liga Champions.

AS Roma malah ketakutan Jose Mourinho pergi.

Sampai saat ini tercatat masih ada enam tim yang saling sikut untuk mendapat tiket Liga Champions 2023-2024 termasuk AC Milan.

Klub lainnya adalah Juventus, Inter Milan, Lazio, AS Roma, dan Atalanta.

Kegagalan bermain di kompetisi Liga Champions bakal menjadi aib besar terutama bagi Stefano Pioli.

Kepercayaan publik AC Milan akan pelatih asal Italia tersebut diyakini mulai memudar semenjak kegagalannya mempertahankan Scudetto.

Ditambah terlemparnya tim dari Liga Champions yang dihajar habis-habisan oleh rival sekota.

Dua kali I Rossoneri dipecundangi oleh rival sekota mereka, Inter Milan, di fase semifinal.

Halaman
1234
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved