Berita Terkini Persebaya
M Rashid Bocorkan Kunci Tak Terkalahkan 3 Laga Persebaya
Persebaya Menjadi salah satu tim yang tidak tersentuh kekalahan tiga laga awal Liga 1 2024/2025.
Penulis: Khairul Amin | Editor: Taufiq Rochman
TribunMadura/ Habiburrahman
Mohammed Rashid, gelandang asing Persebaya melakukan selebrasi setelah berhasil menjebol gawang Barito Putera di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Jumat (23/8/2024) malam. Laga berakhir 2-1 untuk Persebaya.
"Saya cukup yakin semua bisa lihat saya di latihan dan video latihan."
"Saya selalu tersenyum dan tertawa karena saya benar-benar nyaman," kata pemain 29 tahun tersebut.
Situasi positif ini membuat M Rashid optimis bisa memberikan prestasi terbaik untuk Persebaya.
Meski tidak mudah, dengan kebersamaan di tim, ia sangat yakin bisa membawa Persebaya menjadi yang terbaik (juara) musim ini.
"Insyaallah kami bisa lebih baik untuk membawa Persebaya terus berada di klasemen papan atas," pungkasnya penuh percaya diri.
Ikuti berita seputar Persebaya
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait:#Berita Terkini Persebaya
Hasil Persebaya Vs Semen Padang, Bruno Moreira Jadi Pembeda |
![]() |
---|
Babak Pertama Persebaya Vs Semen Padang: Duel Alot, Skor Tak Berubah hingga Peluit Panjang |
![]() |
---|
SEDANG BERLANGSUNG Live Streaming Persebaya Vs Semen Padang, Gali Frietas Starter |
![]() |
---|
Meski Pincang, Eduardo Perez Yakin Persebaya Tumbangkan Semen Padang |
![]() |
---|
Persebaya Vs Semen Padang: Bajul Ijo Siap Kembali ke Jalur Kemenangan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.