Berita Terkini Timnas Indonesia

Hasil Akhir Timnas Indonesia Vs Jepang: Samurai Biru Terlalu Mengerikan, Garuda Jadi Juru Kunci

Timnas Indonesia harus mengakui keperkasaan Jepang pada laga kelima Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Editor: Taufiq Rochman
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Ekspresi kekecewaan pesepak bola Timnas Indonesia Justin Hubner usai takluk atas Jepang. 

Garuda mendapatkan kesempatan lewat Pratama Arhan. Dari Ragnar yang dapat bola dari Paes, ia memberi umpan silang ke Arhan. Namun, sempakan Arhan masih bisa ditangkap Zion.

Paes melakukan penyelamatan gemilang dengan menghalau tendangan keras yang dilesatkan oleh Sugawara dari luar kotak penalti.

Susunan Pemain

Indonesia: Maarten Paes, Kevin Diks (Sandy Walsh 41'), Rizky Ridho, Jay Idzes, Justin Hubner, Calvin Verdonk, Thom Haye (Jordi Amat 76'), Nathan Tjoe-A-On (Marselino Ferdinan 76'), Yakob Sayuri (Pratama Arhan 62'), Rafael Struick, Ragnar Oratmangoen (Witan Sulaeman 76')

Jepang: Zion Suzuki; Kou Itakura, Daiki Hashioka, Koki Machida; Ritsu Doan (Yukinari Sugawara 62'), Wataru Endo, Hidemasa Morita, Kaoru Mitoma (Junya Ito 62'), Daichi Kamada (Reo Hatate 79'), Takumi Minamino (Daizen Maeda 46'); Koki Ogawa (Yuki Ohashi 80')

Artikel ini telah tayang di Kompas.com

Ikuti berita seputar timnas Indonesia

Sumber: Kompas.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved