TOPIK
Bursa Transfer
-
Barcelona dikabarkan siap mematahkan harapan Manchester United dan AC Milan yang mengincar Robert Lewandowski
-
Keinginan Manchester United memboyong bomber andalan AC Milan, Rafael Leao rupanya tak hanya isapan jempol belaka.
-
Kepindahan kiper andalan AC Milan, Mike Maignan, ke Chelsea pada musim panas 2025 ternyata batal di menit-menit akhir.
-
Juara Liga Prancis 2020/2021, Lille OSC resmi merekrut bek Timnas Indonesia, Calvin Verdonk.
-
Masih ingat Alexis Sanchez? mantan pemain bintang yang pernah membela Arsenal dan Barcelona, kini resmi bergabung dengan Sevilla
-
Inter Milan telah menyiapkan opsi B alias rencana cadangan usai gagal mendatangkan Giovanni Leoni ke Giusseppe Meazza pada bursa transfer musim panas
-
Ungkapan kegembiraan terucap dari penggawa anyar AC Milan, Koni De Winter. Bursa transfer musim panas 2025 menjadi momen bahagia dirinya
-
Penawaran Newcastle United untuk mengangkut Malick Thiaw di bursa transfer musim panas 2025 ditolak AC Milan.
-
AC Milan membuka opsi tukar tambah demi menghadirkan Dusan Vlahociv ke San Siro.
-
Kabar mengejutkan datang dari pesepakbola Korea Selatan, Son Heung-min. Oppa Korea itu dilaporkan hengkang dari Tottenham Hotspur
-
Niat AC Milan memboyong Ardon Jashari dari Club Brugge masih menemui hambatan. Negosiasi pemain berusia 22 tahun masih alot.
-
AC Milan dikabarkan berniat merampungkan transfer 3 pemain jelang musim kompetisi 2025-2026 bergulir.
-
AC Milan harus gigit jari, pemain incarannya dikabarkan membelot ke tim asuhan Jose Mourinho, Fenerbahce.
-
AC Milan resmi memperkenalkan rekrutan pertamanya pada bursa transfer musim panas 2025. Sosok tersebut adalah Samuele Ricci.
-
Juventus ketiban berkah, dapat pemain gratisan. Adalah sosok penyerang timnas Kanada, Jonathan David yang dalam waktu dekat merapat ke Turin.
-
Nasib orang siapa yang tahu, itulah yang dialami mantan kolega Marselino Ferdinan di KMSK Deinze, Ilian Mhand.
-
Geliat transfer AC Milan terus menarik perhatian. Teranyar, AC Milan dilaporkan telah sepakat dengan pemain Torino
-
Cuan melimpah, AC Milan bersiap datangkan pemain baru. Bidikan Rossoneri kuat mengarah ke juru gedor Sporting CP, Viktor Gyokeres.
-
Keinginan AC Milan memboyong Federico Chiesa dari Liverpool m menemui hambatan.
-
Kepergian Tijjani Reijnders ke Manchester City membuat AC Milan harus gerak cepat menemukan sang pengganti.
-
AC Milan memiliki syarat khusus bagi klub yang inigin meminang Rafael Leao pada bursa transfer musim panas 2025.
-
Duo raksasa Milan di Serie A dikabarkan melirik pemain Timnas Indonesia, Jay Idzes.
-
AC Milan dikabarkan berencana cuci gudang pemain pada bursa transfer musim panas 2025.
-
AC Milan terus berburu pemain anyar di sisa waktu bursa transfer Januari meski sudah mendatangkan Kyle Walker.
-
Masa depan bek Timnas Indonesia, Kevin Diks di FC Copenhagen segera berakhir. Sang pemain dikabarkan segera merapat ke klub medioker Bundesliga
-
AC Milan gerak cepat memburu pemain anyar di bursa transfer musim dingin Januari 2025. Kabar terkini menyebut, AC Milan tertarik memboyong Joao Felix
-
AC Milan nyaris dipastikan mendaratkan bek Manchester City Kyle Walker ke San Siro.
-
Hot transfer Liga Italia, AC Milan bimbang pilih Kyle Walker atau Marcus Rashford.
-
Bursa Transfer Liga Italia kian memanas, AC Milan dikabarkan segera menggaet striker Manchester United, Marcus Rashford.
-
AC Milan sedang berupaya mendatangkan striker Liverpool asal Uruguay, Darwin Nunez. Masa depan Darwin Nunez di Liverpool masih menyisakan tanda tanya
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved