Berita Malang
Warga Desa Bocek Malang Tolak Proyek Kavlingan Rumah, Sebut Pengerjaan Rusak Mata Air Setempat
Kedatangan mereka untuk menolak pembangunan pembangunan perengan yang ada di desa setempat.
Penulis: Benni Indo | Editor: Ayu Mufidah Kartika Sari
TRIBUNMADURA.COM/BENNI INDO
Ponidi menunjukkan mata air yang rusak akibat adanya proyek pembangunan plengsengan di Dusun Supit Urang, Deso Bocek, Kecamatan Karangploso, Kabupaten Malang, Senin (4/2/2019).
"Setelah ada protes, berhenti pengerjaannya," ungkapnya.
• Persebaya Surabaya Pastikan Tak Ada Pembahasan Regulasi Pemain Asing pada RUPS PT LIB
Ditegaskan Ponidi, warga sangat khawatir mata air rusak dan tidak bisa digunakan lagi.
Pasalnya, pepohonan yang ada di atas mata air telah ditebang.
"Padahal pohon sangat penting untuk menyerap air. Kalau pohonnya ditebang, habis, rusak mata airnya," jelasnya.
Saat mendatangi kantor camat Karangploso, warga diterima Ketua Komisi C DPRD Kabupaten Malang, Muslimin dan Sekretaris Camat Karangploso, Supriyanto. (Benni Indo)
• Persebaya Surabaya Setop Buru Winger, Fokus Mencari Pemain Posisi Gelandang dan Striker