Berita Pamekasan
PKL Sae Rassah Pamekasan Ngadu ke Bupati Baddrut Tamam, Tabung Gas Sering Hilang Sampai Soal Listrik
PKL yang berjualan di area Sae Rassah, Jalan Dirgahayu tersebut menyampaikan beberapa aspirasi perihal menejemen Sae Rassah
Penulis: Kuswanto Ferdian | Editor: Aqwamit Torik
Misalnya pembangunan pagar yang sangat mendesak, sehingga dapat menyiasatinya dengan memanfaatkan barang bekas milik Pemkab Pamekasan.
"Misalnya ada seng bekas untuk pagar kan enak, nanti bisa dicat, kalau bisa diberi lukisan biar ada seninya. Pendekatannya cepat, inovatif, dan mudah. Sehingga tidak menunggu PAK (perumahan anggaran keuangan), bisa jadi sementara tidak berbentuk tembok, dan kita siap sumbangan," tegasnya.
Dia berharap, pedagang berpartisipasi menjaga area Sae Rassah supaya tetap indah dan nyaman, tidak membuang sampah sembarangan dan lain-lain.
Dampaknya, pengunjung betah menikmati berbagai menu yang ada di lokasi tersebut.
"Misalnya, ada pedagang yang berjualan di luar, sampaikan suruh masuk ke dalam biar aman, dan nyaman, karena di pinggir jalan rawan kecelakaan. Jangan dibiarkan, pas bilang biar Satpol PP yang menertibkan, jangan begitu. Kita sama-sama jaga," pintanya.
Sesumbar Pengusaha Rokok Mau Investasi, Pemkab Pamekasan Ingin Bangun Laboratorium Uji TAR-Nikotin |
![]() |
---|
Pemuda Pamekasan Harumkan Kampung Halaman, Sabet Juara MTQ XXXI Tingkat Jawa Timur |
![]() |
---|
YBM PLN UP3 Madura Beri Bantuan Alat Tulis untuk Siswa SRMP 29 Pamekasan, Disambut Antusias |
![]() |
---|
Nestapanya Siswa SD di Pamekasan, Belajar di Rumah Penjaga Sekolah Selama 3 Bulan |
![]() |
---|
Marak Siswa Keracunan seusai Makan MBG, Bupati Pamekasan Ikut Awasi: Saya Melihat Sendiri |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.