Berita Viral
Nasib Minimarket Disegel usai Diviralkan Aa Gym, Imbas Dekat Pesantren? Pj Walkot: Sangat Disesalkan
Nasib minimarket disegel usai diviralkan oleh Aa Gym. Dalam video itu, sang ustaz menyesalkan lokasinya yang dekat pesantren.
TRIBUNMADURA.COM - Minimarket menjadi perbincangan publik lantaran disegel usai diviralkan Aa Gym.
Padahal minimarket tersebut baru saja tiga hari buka.
Untuk diketahui sebelumnya, Aa Gym sempat mengunggah video yang menyoroti minimarket.
Dalam video itu, dia menyayangkan lokasi minimarket yang dekat dengan wilayah pesantren.
Lantas, apakah minimarket disegel imbas diprotes Aa Gym?
Pj wali kota setempat pun buka suara.
Baca juga: 3 Pesantren di Jatim Raih Penghargaan dari Sekolah Pascasarjana Unair, Komitmen Bangun SDM
Informasi berita menarik lainnya di Google News TribunMadura.com
Terungkap penyebab minimarket Cirle K disegel usai diprotes pendakwah Abdullah Gymnastiar alias Aa Gym yang dekat area masjid Daarut Tauhiid.
Aksi protes Aa Gym soal kegiatan malam di sebuah minimarket viral dimedia sosial.
Adapun minimarket tersebut tepat berada di sebelah masjid yang berseberangan dengan lingkungan pesantren.
Pendakwah kondang ini merekam aktivitas beberapa anak muda yang masih menongkrong pada malam hari.
Kendati begitu, ia menyesalkan kegiatan seperti itu terjadi di dekat wilayah pesantren.

Menanggapi hal itu, PJ Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono menegaskan, sikap gercep Satpol PP menyegel minimarket bukan karena viral dan protes Aa Gym, tapi sudah seharusnya yang melanggar ditindak.
Bambang Tirtoyuliono meminta kepada dinas yang mengurus perizinan agar mendata minimarket di Kota Bandung dan menindak yang melanggar Perda.
Bambang menyesalkan market tersebut baru di sahkan tiga hari yang lalu viral.
Baca juga: Karomah Syaikhona Kholil Muda, Tertawa Saat Berjamaah Membuat Imam Shalat Kyai Pesantren Murka
Sudah Rugi Gegara Pelanggan Ogah Bayar, Pemilik Resto Kini Kena Teror Bertubi-tubi: Terus Berlanjut |
![]() |
---|
Viral Bangunan Bak Toilet di Sawah, Disebut Pakai APBN Rp112 Juta, Pemkab Boyolali Buka Suara |
![]() |
---|
Pengakuan Mahfud MD Malam-malam Ditelepon Jenderal Diminta ke Jakarta: Menko Polkam Perlu Orang |
![]() |
---|
Sosok Gitaris Kondang Diduga Bawa Kabur 14 Makanan, Balik ke Resto Buat Bayar, Pemilik: Gak Mau |
![]() |
---|
Dulu Viral Jadi Menteri Terkaya, Menpar Kini Diisukan Minta Mandi Pakai Air Galon, Ini Sosoknya |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.