Berita Terkini Persik Kediri
Ong Kim Swee Heran Persik Vs Persebaya Digelar di Gejos: Kalau di Gresik Aman, Kenapa Kediri Tidak
Ong Kim Swee heran pertandingan Persik Kediri vs Persebaya dilangsungkan di Stadion Gelora Joko Samudro, Gresik, Jawa Timur.
Penulis: Melia Luthfi Husnika | Editor: Taufiq Rochman
Persik Kediri
PERSIK VS PERSEBAYA - Ong Kim Swee (tengah) saat Prematch press conference Persik Kediri vs Persebaya Surabaya, Kamis (6/11/2025). Laga pekan ke-12 antara Persik vs Persebaya rencananya akan digelar di Stadion Gelora Joko Samudro Gresik, Jumat (7/11/2025).
Ia mengingatkan bahwa semangat juang dan fokus tim menjadi kunci untuk mengatasi tekanan laga derbi.
"Saya minta pemain tetap semangat dan fokus pada pertandingan. Ini laga penting, dan kami ingin hasil terbaik," ungkapnya.
Sementara itu, pemain asing Persik Kediri, Imanol Garcia, menuturkan bahwa tim telah menjalani persiapan yang matang untuk menghadapi Persebaya.
Ia optimistis tim Macan Putih mampu membawa pulang tiga poin.
"Kami sudah berlatih dengan baik beberapa hari terakhir. Saya percaya diri Persik bisa meraih hasil bagus dan menang," ucap Imanol.
Berita Terkait:#Berita Terkini Persik Kediri
| Upaya Panpel Persik Cari Stadion Alternatif ke Gresik, Sidoarjo, Lamongan, dan Madura Ditolak |
|
|---|
| Stadion Brawijaya Kediri Belum Penuhi Standar, Derbi Persik Vs Persebaya Terpaksa Pindah Kota |
|
|---|
| Gelandang Persik Rifqi Ray Dapat Panggilan TC Timnas, Macan Putih Sumbang 3 Pemain ke Skuad Garuda |
|
|---|
| Persijap Vs Persik Duel Tim Terluka, Ong Kim Swee Tak Peduli Statistik: Terpenting Hasil Akhir |
|
|---|
| Ezra Kembali Berlatih Bersama Persik, Ong Kim Swee Beri Pesan Penting |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/madura/foto/bank/originals/Ong-Kim-Swee-saat-Prematch-press-conference-Persik-Kediri.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.