Drama Korea
5 Drakor dengan Rating Tertinggi Pekan Ketiga Juli 2021, Ada The Devil Judge dan Hospital Playlist 2
Berikut adalah daftar 5 drakor dengan rating tertinggi di Korea Selatan. Simak selengkapnya.
Editor: Elma Gloria Stevani
TRIBUNMADURA.COM - Berikut adalah drama Korea (drakor) dengan rating tertinggi menurut Nielsen Korea per pekan ketiga Juli 2021. Ada Penthouse 3 hingga Hospital Playlist 2.
Dalam daftar drakor dengan rating tertinggi di Korea, pekan ketiga ini dikuasai oleh Revolutionary Sisters.
Adapun drakor Hospital Playlist 2 dan The Devil Judge membuntuti. Rating pada pekan ketiga Juli 2021 banyak drakor yang capai 2 digit, lho!
Berikut adalah daftar 5 drakor dengan rating tertinggi di Korea Selatan. Simak selengkapnya.
Yuk simak!
1. Hospital Playlist (tvN) - 13.2%

Hospital Playlist menjadi drama Korea favorit semenjak season pertamanya.
Pada season pertama, drama ini dibintangi oleh Jeon Mi Do, Jung Kyung Ho, Jo Jeong Seok, Kim Dae Myung dan Yeo Yeon Seok menceritakan tentang kehidupan para dokter, perawat dan pasien rumah sakit.
Kelima dokter semuanya masuk universitas kedokteran yang sama pada tahun 1999. Hingga masa kini, mereka sekarang berteman dan bekerja bersama di rumah sakit yang sama.
Momen-momen lucu dari persahabatan ini sungguh menyentuh sanubari. Mereka berlima bekerja sepenuh hati untuk para pasiennya.
Sementara itu, di musim ini pihak produksi memberi gol dengan Ahn Jung Won dan Jang Gyeo Ul yang memiliki hubungan asmara.
Jang Gyeo Ul berhasil mengalahkan keinginan Ahn Jung Won yang bercita-cita sebagai seorang pendeta.
Di sisi lain hubungan Chae Song Hwa dan Lee Ik Jun sedang menuju sesuatu yang besar.
drama Korea
drakor
Juli 2021
Drakor Hospital Playlist
Drama Korea The Devil Judge
Sinopsis Drama Korea The Devil Judge
Drama Korea Terbaik
Drakor Terpopuler
Nonton Drakor Terpopuler
Tribun Madura
TribunMadura.com
Inilah 4 Alasan Kamu Wajib Nonton Drakor Alchemy of Souls Season 2: Evolusi Jang Uk dan Sisi Romansa |
![]() |
---|
Sinopsis Ending Drakor Born Again, Alasan Hidup Cheon Jong Beom Muncul di Detik Terakhir |
![]() |
---|
Rekomendasi Drakor Park Eun Bin, Extraordinary Attorney Woo Jadi yang Curi Perhatian |
![]() |
---|
Inilah Profil Park Eun Bin, Artis Cantik yang Berperan dalam Drama Korea Extraordinary Attorney Woo |
![]() |
---|
Sinopsis Drakor High Society, Gadis yang Mencari Cinta Sejati Tanpa Pandang Status, Padahal Tajir |
![]() |
---|