Berita Bola

Laga Perdana Arema FC Vs Dewa United di Liga 1 Hanya Dibuka Penonton Terbatas

Manajemen Arema FC hanya membuka kuota 3.500 penonton untuk laga perdana kompetisi Liga 1 2024/2025 antara Arema FC Vs Dewa United

Penulis: Mohammad Rifky Edgar | Editor: Januar
Tribun Jatim Network/Purwanto
Suporter tim sepakbola Arema FC, Aremania menyambut para pemain beserta staf tim Arema FC di Exit Tol Madyopuro, Kota Malang, Jawa Timur, Senin (5/8/2024). Arema FC berhasil menjuarai Piala Presiden 2024 usai mengalahkan tim sepakbola Borneo FC di Stadion Manahan Solo, Minggu (4/8/2024). 

"Termasuk pelaksanaan re-asesmen yang dilakukan Mabes Polri dan LIB, juga Presidium Aremania,” ungkapnya.

Selain itu, pemilihan Kota Blitar sebagai home base juga mempertimbangkan faktor efisiensi biaya transportasi bagi para suporter.

Dibandingkan dengan opsi sebelumnya seperti Bali atau Bantul, jarak tempuh dari Malang ke Blitar jauh lebih dekat.

"Kami berharap Aremania bisa memahami kondisi ini dan berpikir realistis,"

"Dengan dukungan semua pihak, kami yakin Arema FC akan terus berkembang dan semakin dekat dengan para penggemarnya," tandasnya.

 

Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunMadura.com

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved