Berita Bola

Arema FC Dibuat Babak Belur oleh Borneo di Liga 1, Tiga Pemain Cedera jadi Alasan Joel Cornelli

Arema FC dibuat tak berdaya oleh Borneo FC setelah dikalahkan 0-2 di pekan kedua Liga 1 2024/2025 pada Sabtu (17/8/2024).

Penulis: Mohammad Rifky Edgar | Editor: Januar
Istimewa
Logo Arema FC 

"Padahal kami mencoba untuk mencetak gol pada babak kedua ini," katanya.

Hasil ini membuat Arema FC belum mampu meraih kemenangan dalam dua pertandingan kandang pada musim ini.

Setelah di laga perdana hanya mampu ditahan imbang 0-0 oleh Dewa United.

"Liga masih panjang, kami akan berusaha semaksimal musim hingga akhir musim," tandasnya.

 


Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunMadura.com

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved