Berita Banyuwangi
Tragedi Mengerikan di Samudra Hindia, 2 Kali Ledakan yang Lenyapkan Kapal Ikan KM Anugerah Indah 18
Kapal Ikan KM Anugerah Indah 18 terbakar di Samudera Hindia, tepatnya di sisi selatan jauh Pulau Sumbawa, Rabu (8/10/2025).
Penulis: Aflahul Abidin | Editor: Januar
Butuh waktu lebih dari dua hari untuk KM Victory Makmur sampai ke Pelabuhan Muncar di Banyuwangi. Pelabuhan itu dipilih untuk mengevaluasi para ABK korban kapal terbakar ke daratan. Sekaligus untuk mengantar korban luka parah sebelum menuju rumah sakit.
Awalnya, seluruh korban masih bertahan sepanjang perjalanan menuju daratan. Namun ketika kapal hendak mendekat ke Pelabuhan Muncar, Kasudi tak mampu bertahan. Ia meninggal dunia sebelum sempat dievakuasi oleh ambulans.
Sementara tujuh korban luka lainnya telah diantar ke RSUD Blambangan untuk proses perawatan. Mereka adalah Wawan, Misbahul, Riki, Jamal, Anto, Sumanto, dan Zeni.
"Kebanyakan korban dari Pekalongan dan Batang. Tapi ada dua yang dari Riau dan Bekasi," ujarnya.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunMadura.com
Kapal Ikan KM Anugerah Indah 18
Samudra Hindia
Banyuwangi
Running News
SaksiKata
multiangle
ViralLokal
meaningful
Setting Lampu Sound Horeg, Warga Banyuwangi Malah Bernasib Tragis, Berakhir di Puskesmas |
![]() |
---|
Resmi, KNKT Ungkap Kronologi Lengkap Tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya, 30 Menit Krusial |
![]() |
---|
Truk Tronton Kembali Blokir Akses Keluar Pelabuhan Ketapang, Aktivitas ke Bali Lumpuh Total |
![]() |
---|
Jalan Akses Pelabuhan Ketapang Macet Total hingga 5 KM, Emosi Para Sopir Memuncak |
![]() |
---|
Cekcok dengan Istri, Pria Banyuwangi Bunuh Anak Tiri untuk Lampiaskan Emosi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.