Berita Jember
Pendapa Kantor Kelurahan Sumbersari Jember Roboh, Seluruh Atap Bangunan Ambruk, Tak Ada Korban Jiwa
Pendapa Kantor Kelurahan Sumbersari, Kabupaten Jember, roboh. Yang ambruk adalah bagian atap.
TRIBUNMADURA.COM, JEMBER - Pendapa Kantor Kelurahan Sumbersari, Kabupaten Jember, roboh, Minggu (1/11/2020).
Bangunan pendapa Kantor Kelurahan Sumbersari yang ambruk adalah bagian atap.
Tampak seluruh atap bangunan seluas sekitar 12x12 meter itu roboh.
Baca juga: Puncak Masa Angkutan Libur Panjang, PT KAI Daop 8 Surabaya Tambah 4 Perjalanan KA Jarak Jauh
Baca juga: Hujan Disertai Angin Guyur Kawasan Kota Tuban, Sejumlah Pohon dan Reklame Tumbang hingga Roboh
Baca juga: Sungai Sadar Mojokerto Meluap, Puluhan Rumah Warga hingga Areal Persawahan Terendam Banjir
Peristiwa itu diperkirakan terjadi sekitar pukul 04.30 Wib.
"Ya sekitar selepas Subuh, sekitar setengah lima pagi ambruknya," ujar Lurah Sumbersari, Ani Mujiati, Minggu (1/11/2020).
Hanya warga dekat kantor kelurahan bernama Bu Abdillah yang mendengar ambruknya pendapa kantor kelurahan tersebut.
Tidak ada korban dalam peristiwa itu. Sebab saat atap pendapa itu ambruk, tidak ada orang di sekitar lokasi kejadian.
Dari pantauan Surya ( grup TribunMadura.com ), pendapa itu kini tak beratap.
Seluruh atapnya jatuh menyentuh lantai. Kayu penyangga atap roboh. Hanya tersisa penyangga beton yang tersisa berdiri.
"Atapnya ambruk semua. Wong kayunya ketika dibersihkan tadi dapat kalau se-truk," imbuh Ani.
Baca juga: Modal Rp 2 Juta, Desainer Grafis asal Madiun Sulap Serabut Kelapa Jadi Bisnis, Manfaatkan YouTube
Baca juga: Nikita Mirzani Emosi Denise Chariesta Sebut Dinar Candy Cuma Akting, Geram Langsung Jambak Rambut
Kresek Merah di DAM Undang Kecurigaan, Petani Syok saat Tahu Isinya, Ada Mayat Bayi dan Plasenta |
![]() |
---|
Jadi Tontonan Pribadi, Pemuda Jember Dibayar Kakek Agar Setubuhi Cucunya, Orangtua Lapor Polisi |
![]() |
---|
Kakek Nikmati Nonton Cucunya Disetubuhi Pemuda, Bayar Tetangga Agar Mau Gauli Korban di Rumahnya |
![]() |
---|
Pemancing Kaget Bukannya Dapat Ikan Justru Temukan Mayat di Pinggir Pantai, Kondisi Tubuh Utuh |
![]() |
---|
Janji Temu dengan Wanita Bersuami Berujung Petaka, Pria Jember Nekat Lompat ke Sungai: Kabur |
![]() |
---|