MLS
PREVIEW DC United Vs Inter Miami di MLS: Messi Absen, Eks Striker Liverpool Jadi Andalan Tuan Rumah
Inter Miami akan bertandang ke markas DC United pada pekan keempat Major League Soccer (MLS) 2024.
Editor:
Taufiq Rochman
AFP/PETER PARKS
Lionel Messi hanya menyaksikan dari bangku cadangan laga persahabatan Inter Miami vs Hong Kong XI di Stadion Hong Kong pada Minggu (4/2/2024).
Kini Benteke menjadi andalan DC United, ia berhasil mencetak hattrick di laga perdana MLS.
Namun dalam 2 laga terakhir absen karena mengalami cedera.
Lesesne mengungkapkan bahwa Benteke telah siap comeback dan beradu tajam dengan Luis Suarez yang menjadi ujung tombak Inter Miami.
"Ketika kami memiliki [Benteke], kami ingin memainkannya," tandasnya.
Prediksi Skornya
DC United 2-2 Inter Miami
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
Ikuti berita seputar MLS
Berita Terkait:#MLS
| Son Heung-Min Moncer Bersama LAFC di MLS, Sudah Cetak 5 Gol dalam 6 Laga |
|
|---|
| Inter Miami Kocar-Kacir Tanpa Lionel Messi, The Herons Dilumat Orlando City 4-1 |
|
|---|
| HOT Transfer Inter Miami: Lionel Messi Berpeluang Reuni dengan Neymar |
|
|---|
| Lionel Messi Pamer Style Kece di Latihan Perdana Inter Miami |
|
|---|
| RESMI! Inter Miami Perpanjang Kontrak Bomber Andalannya hingga 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/madura/foto/bank/originals/Lionel-Messi-hanya-menyaksikan-dari-bangku-cadangan-laga-persahabatan-Inter-Miami-vs-Hong-Kong-XI.jpg)