Antisipasi Virus Corona di Madura
Layanan Pembuatan SIM dan SKCK di Polres Sumenep Tetap Buka, Pemohon Diberi Fasilitas Hand Sanitizer
Layanan pembuatan Surat Izin Mengemudi ( SIM ) dan Surat Keterangan Catatan Kepolisian ( SKCK ) di Kabupaten Sumenep tetap dibuka.
Penulis: Ali Hafidz Syahbana | Editor: Ayu Mufidah Kartika Sari
TRIBUNMADURA.COM/ALI HAFIDZ SYAHBANA
Penyemprotan disinfektan di ruang pelayanan SIM dan SKCK di Polres Sumenep, Rabu (18/3/2020)
"Semua pelayanan masyarakat tetap buka, seperti biasanya," ucap dia.
"Semua jajaran kepolisian telah menyemprotkan cairan di setiap ruangan dan kami menyediakan hand sanitizer," katanya.
• Nikita Mirzani Sumbang Uang Rp 100 Juta untuk Pencegahan Virus Corona: Niki Ada Sedikit Rezeki
• Penemu Virus Corona Pernah Tulis Puisi, Aku Tak Ingin Jadi Pahlawan, Viral Kalimat Terakhirnya