Profil dan Biodata

Profil dan Biodata Calon Wali Kota Surabaya Pilkada 2020 Eri Cahyadi: Pendidikan, Karier dan Partai

Simak profil dan biodata calon Wali Kota Surabaya di Pilkda 2020 Eri Cahyadi. Mulai dari pendidikan, karier hingga partai pengusung.

Editor: Elma Gloria Stevani
TRIBUNJATIM.COM
Eri Cahyadi 

Biodata Eri Cahyadi

Eri Cahyadi merupakan seorang birokrat di Pemerintahan Kota Surabaya.

Eri Cahyadi lahir di Surabaya, 27 Mei 1977, tahun ini berusia 43 tahun.

Eri Cahyadi merupakan anak kedua dari tiga pasangan Urip Suwondo dan Mas Ayu Esa Aisjah.

Ayah Eri Cahyadi adalah seorang Pegawai Negeri Surabaya, dengan jabatan terakhir Kepala Sub Bagian Keuangan.

Eri Cahyadi lulusan sarjana Teknik Sipil Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) tahun 1999.

Eri Cahyadi Menikah dengan Rini Indriyani, dikarunia anak Alfanana Puteri (2005) dan Rahmat Haidar Pasha (2007).

Sumber: Surya
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved