Dengan kebijakan itu, Jawa Timur memperoleh penambahan sekitar 1.272 dari total 8.000 kuota tambahan yang ditetapkan oleh Kemenag RI.
Total ada sebanyak 4.037 guru Aparatur Sipil Negara (ASN) Jawa Timur yang mendapatkan Anugerah Satyalencana Karyasatya pada momentum Hardiknas.
Tak hanya itu, wajib pajak juga dapat menikmati fasilitas berupa pembebasan Bea Balik Nama (BBN) ke II dan seterusnya
Pemprov Jatim tengah getol menggolarkan libur lebaran di Jatim saja. Yaitu program agar masyarakat berwisata menghabiskan masa libur lebaran di Jatim.
Hal ini adalah inovasi baru yang dilakukan Dinas Perhubungan guna mengurangi kemacetan jalur mudik akibat kendaraan roda dua
proses pelaporan SPT Gubernur Khofifah sudah selesai dan diunggah lewat laman djponline.pajak.go.id. di sub pilihan layanan E-Filling
Bersama dengan jajaran para kepala OPD Pemprov Jatim dan juga ribuan masyarakat, salat tarawih di masjid raya ini terbilang spesial
Menghormati bulan suci ini bagi para pelaku usaha makanan dan minuman adalah dengan menjual makanan secara tidak mencolok di bulan Ramadan 2023
Dijelaskannya bahwa reaktivasi jalur kereta api Madura telah masuk dalam tujuh besar prioritas reaktivasi jalur mati Jatim
Dalam kesempatan itu, Khofifah mengapresiasi perkembangan usaha kuliner yang dirintis oleh Hj Muslihah yang berkembang pesat
Mahfud bahkan secara gamblang menyebutkan bahwa kasus ini harus ditangani dari dua segi dan secara serius
Dalam kesempatan itu Emil Dardak menyampaikan optimismenya bahwa di Pemilu 2024 mendatang
KPU sudah turun ke bawah untuk melakukan tahapan Pemilu 2024 yaitu pemutakhiran data pemilih
Para mahasiswa Ubhara mengapresiasi talkshow yang mengangkat tema 'Jawa Timur Barometer Pemilu 2024: Dari Jatim Menuju Panggung Nasional'
Khofifah tampak terburu berganti pakaian dari jubah putih menjadi kemeja batik bernuansa kuning kunyit guna menghadiri jamuan makan malam
Di antaranya tentang pentingnya seorang pemimpin untuk berlaku adil, memberikan perhatian pada masyarakat yang berkondisi fakir dan miskin
Presiden Jokowi juga menegaskan bahwa NU selama ini telah memiliki peran besar bagi bangsa dan negara.
Erick Thohir tampak mengenakan jaket doreng banser. Sontak penampilannya tersebut mendapatkan sambutan tepuk riuh puluhan ribu jamaah NU yang hadir.
Sejak rombongan Presiden Jokowi tiba di kawasan GOR Delta Sidoarjo, gemuruh Yalal Wathon mengiringi kedatangan Presiden Jokowi.
Gubernur Jatim kroscek data khususnya apakah benar pengajuan dispensasi pernikahan yang dilakukan karena hamil, atau juga adakah alasan lain