TAG
Kota Batu
-
Bunga Tabebuya di Kota Batu memang rutin mekar setiap kali hendak memasuki musim penghujan atau musim pancaroba.
Minggu, 10 Oktober 2021
-
TC Arema FC di Kota Batu digelar selama empat hari, sebelum bergulirnya Seri 2 Liga 1 2021.
Sabtu, 9 Oktober 2021
-
TNI gadungan ditangkap di sebuah vila di Kelurahan Songgokerto Kota Batu karena menggunakan identitas palsunya untuk meminta uang kepada warga.
Jumat, 1 Oktober 2021
-
Kendaraan yang akan masuk kawasan Alun-alun Kota Batu harus melewati pintu dan memencet tombol.
Rabu, 29 September 2021
-
Sejauh ini, hanya ada dua tempat tujuan wisata saja yang buka di Kota Batu. Dua tempat wisata tersebut telah mendapat izin dari Pemerintah Pusat.
Kamis, 23 September 2021
-
Kanit Dikyasa Satlantas Polres Batu, Ipda M Huda menjelaskan, pemasangan polisi tidur di jalibar dilakukan oleh Satgas Preemtif Operasi Patuh Semeru.
Rabu, 22 September 2021
-
Pantauan TribunMadura.com di lokasi, Alun-alun Batu mulai didatangi orang, terutama di akhir pekan menjelang malam.
Senin, 20 September 2021
-
Sebuah plengsengan berundak di Jalan Wukir RT 01 RW 04, Kelurahan Temas, Kecamatan Batu, ambrol setelah hujan mengguyur wilayah Malang Raya
Senin, 13 September 2021
-
DPC PDI Perjuangan Kota Batu mencabut laporan terkait tindakan vandalisme terhadap baliho Puan Maharani di Jalan Sultan Agung.
Kamis, 2 September 2021
-
Kota Batu kini masuk wilayah PPKM Level 3, namun tempat wisata masih belum dibuka untuk umum.
Rabu, 1 September 2021
-
Sejumlah titik di Kota Batu telah dipasang WiFi gratis. Warga bisa akses internet tanpa keluarkan biaya.
Kamis, 26 Agustus 2021
-
Baliho besar bergambar Puan Maharani di Kota Batu menjadi sasaran vandalisme oleh pelaku yang belum diketahui identitasnya saat ini.
Rabu, 25 Agustus 2021
-
Penyebab tingginya harga tes swab PCR saat ini dipengaruhi oleh harga reagen yang mahal.
Jumat, 20 Agustus 2021
-
Jatim Park Group terancam menutup permanen tempat wisatanya. Terus menelan banyak kerugian.
Rabu, 4 Agustus 2021
-
Jatim Park (JTP) Group mengumumkan akan menutup tempat wisata di bawah naungannya hingga 12 Agustus 2021.
Senin, 2 Agustus 2021
-
Tiga tenaga kesehatan dilaporkan meninggal dunia di Kota Batu ketika terjadi lonjakan kasus dalam sebulan terakhir.
Rabu, 28 Juli 2021
-
Inisiatif itu muncul karena beberapa hari lalu, ada warga yang kesulitan mendapatkan pelayanan ambulans ketika kondisinya sesak napas.
Senin, 26 Juli 2021
-
Rumah milik keluarga Sukoco di Jalan Wukir, Kota Batu, terbakar. Lokasi terdampak parah akibat kebakaran ada di bagian dapur.
Senin, 26 Juli 2021
-
Pemilik usaha karangan bunga di Kota Batu kewalahan karena banyaknya permintaan karangan bunga.
Kamis, 22 Juli 2021
-
Akses masuk kota batu ditutup. Sebanyak 1.641 kendaraan dihalau polisi di p;os penyekatan simpang tiga sepanjang pelaksanaan PPKM Darurat.
Kamis, 22 Juli 2021
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved