Berita Terkini Bangkalan
Wabub Bangkalan Sesalkan Jual-Beli Kendaraan Bodong Masih Marak, Dukung Polisi Rutin Razia
Wakil Bupati Bangkalan M Fauzan Ja'far, mengakui masih adanya praktik jual-beli kendaraan tanpa surat (bodong) di daerahnya.
Penulis: Bobby Koloway | Editor: Taufiq Rochman
Tribun Jatim Network/Bobby Koloway
BERI PENJELASAN - Wakil Bupati Bangkalan M Fauzan Ja'far, pada acara Forum Group Discussion (FGD) Wawasan Series Suara Surabaya, Rabu (4/6/2025). Wakil Bupati Fauzan Ja'far mengakui masih adanya praktik jual-beli kendaraan tanpa surat (bodong) di daerahnya. Pihaknya pun mendukung langkah kepolisian untuk melakukan patroli sekaligus razia.
Karenanya, pihaknya akan terus melakukan upaya razia hingga promotif preventif untuk mengajak masyarakat tidak membeli kendaraan bodong.
Pihaknya juga menyampaikan berbagai sanski penadah kendaraan tanpa surat.
Selain dengan Pemkab setempat, kolaborasi juga dilakukan dengan kepolisian di daerah lain.
"Dari sekitar 6 penadah yang kami amankan, tidak semuanya dari Bangkalan. Namun, ada juga yang dari Sampang," tandasnya.
Berita Terkait:#Berita Terkini Bangkalan
| Kaka Slank Akan Hadiri Festival Mangrove Jawa Timur VIII di Bangkalan |
|
|---|
| Dari Limbah ke Laba: Kisah Satria Eko Santosa Kelola Sampah Jadi Berkah |
|
|---|
| Sambat Sulit Dapat Solar, Nelayan Bangkalan Terpaksa Beli di Pengecer Meski Mahal |
|
|---|
| Anggota Dewan Ajak Warga Bangkalan Jadikan Ruang Digital Sebagai Sarana Mempererat Persatuan |
|
|---|
| Banyak Motor Brebet, SPBU di Bangkalan Disidak, Petugas Akui Ada Perbedaan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/madura/foto/bank/originals/Wakil-Bupati-Bangkalan-M-Fauzan-Jafar-pada-acara-Forum-Group-Discussion-FGD.jpg)