Berita Pameekasan
Pemkab Pamekasan Resmikan Unit Layanan Disabilitas, Pertama di Madura
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan, Madura meresmikan unit layanan disabilitas (ULD) di Jalan Segara.
Penulis: Kuswanto Ferdian | Editor: Januar
TribunMadura/ Kuswanto
Suasana saat Pj Bupati Pamekasan, Masrukin menggunting pita sebagai tanda peresmian unit layanan disabilitas (ULD) di Jalan Segara.
Dia berharap, ULD bisa membantu penyandang disabilitas mendapatkan pelayanan dan penanganan yang tepat oleh tenaga kompeten dan profesional.
Termasuk kurikulum pembelajaran yang diberikan kepada mereka.
"Melalui launching ULD ini mari kita tingkatkan layanan pendidikan untuk peningkatan kualitas pendidikan, terutama kemampuan literasi dan nomerasi peserta didik pada setiap jenjang pendidikan," pungkasnya.
Informasi lengkap dan menarik lainnya di Googlenews TribunMadura.com
Berita Terkait:#Berita Pameekasan
| Pamekasan Gempar, Kakak Aniaya Adik Ipar hingga Banyak Sayatan Pisau, Bermula dari Geber Motor |
|
|---|
| Polisi Dalami Kasus Ekskavator yang Terguling dan Menewaskan Operatornya di Pamekasan |
|
|---|
| Pj Bupati Pamekasan Dianugerahi Satya Lancana Karya Satya Oleh Presiden RI |
|
|---|
| Pemkab Pamekasan Gelar Demonstrasi Sikat Gigi Bersama Ribuan Siswa, Ajak Siswa Jaga Kesehatan Mulut |
|
|---|
| Poltera Gandeng Dinkes Pamekasan Sukseskan Program Super Gesit, Strategi Wujudkan Zero Stunting |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/madura/foto/bank/originals/Suasana-saat-Pj-Bupati-Pamekasan-Masrukin-menggunting-pita-sebagai.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.