TAG
Covid-19 di Bangkalan
-
Kasus Covid-19 di Bangkalan Meningkat, Wadir RSUD Syamrabu Minta Warga Waspada tapi Tak Panik
Pasien Covid-19 yang datang ke RSUD Syamrabu Bangkalan saat ini rata-rata bergejala sedang-ringan.
Jumat, 18 Februari 2022 -
Kasus Covid-19 di Bangkalan Merangkak Naik, Seorang Jurnalis Mendadak Sakit usai Wawancara Imigran
Kasus Covid-19 di Bangkalan merangkak naik. Masyarakat diimbau tetap disiplin protokol kesehatan.
Jumat, 4 Februari 2022 -
Tren Kasus Covid-19 di Bangkalan Melandai, Minat Bervaksin Masyarakat Menurun, Ini Langkah Pemkab
Pencapaian vaksinasi Covid-19 di Bangkalan masih pada angka di bawah 50 persen hingga akhir 2021.
Minggu, 2 Januari 2022 -
Bangkalan Nol Kematian Kasus Covid-19 selama Sepekan Terakhir, Bupati Genjot Pemulihan Ekonomi
Dalam sepekan terakhir, kasus baru Covid-19 di Kabupaten Bangkalan berada di bawah angka 10 orang.
Minggu, 19 September 2021 -
Keterisian Tempat Tidur Rumah Sakit di Bangkalan 41 Persen, Angka Kasus Penularan Covid-19 Menurun
Angka penularan kasus Covid-19 menurun dalam sepekan hingga berdampak pada tingkat keterisian tempat tidur di RSUD Syamrabu Bangkalan.
Minggu, 25 Juli 2021 -
Kasus Covid-19 di Bangkalan Terus Naik, Warga Perantauan Diimbau Tak Mudik saat Lebaran Idul Adha
Kasus Covid-19 di Bangkalan kembali bertambah menjelang Hari Raya Idul Adha 2021.
Sabtu, 17 Juli 2021 -
Kasus Aktif Covid-19 di Kabupaten Bangkalan Tertinggi Se-Jawa Timur, Tembus 941 Orang
Total kasus aktif Covid-19 di Kabupaten Bangkalan mencapai 941 orang, tertinggi se-Jatim. 19 kasus di antaranya terpapar Covid-19 varian delta India.
Rabu, 23 Juni 2021 -
Menanggapi Unjuk Rasa Warga Madura Tolak Swab Test, Kapolda Jatim Ajak Semua Masyarakat Bekerja Sama
Menanggapi unjuk rasa warga Madura, Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta mengajak seluruh masyarakat untuk bekerja sama demi menanggulangi Covid-19.
Selasa, 22 Juni 2021 -
Bupati Ra Latif Resmi Berlakukan SIKM untuk Warga Bangkalan, Penyekatan di Suramadu Tetap Diterapkan
Bupati Bangkalan Ra Latif resmi berlakukan SIKM, penyekatan tetap diterapkan di Suramadu. Tes antigen dan penerbitan SIKM ini gratis.
Selasa, 22 Juni 2021 -
Tolak Swab Antigen di Suramadu, Koaliasi Masyarakat Madura Bersatu Geruduk Kantor Wali Kota Surabaya
Koalisi Masyarakat Madura Bersatu menggelar demo di depan Balai Kota Surabaya. Mereka menyuarakan penolakan perihal pemberlakuan kebijakan penyekatan.
Senin, 21 Juni 2021 -
Akhir Pekan, Petugas Jaring Belasan Warga Terindikasi Positif Covid-19 di Pos Penyekatan Suramadu
Pemkot Surabaya menjaring belasan orang terindikasi positif Covid-19 di pos penyekatan Suramadu sisi Surabaya, Sabtu (19/6/2021).
Minggu, 20 Juni 2021 -
Delapan Warga Jatim Terinfeksi Covid-19 Varian Delta India, Semuanya Masuk Klaster Bangkalan
Gubernur Jawa Timur menegaskan, bahwa delapan kasus Covid-19 varian delta India yang ditemukan di Jatim seluruhnya masuk dalam klaster Bangkalan.
Jumat, 18 Juni 2021 -
Mulai Besok, TNI-Polri Turun ke Bangkalan untuk Bantu PPKM Mikro & Lacak Kontak Erat Kasus Covid-19
Panglima TNI bersama Kapolri turun ke zona merah Kabupaten Bangkalan untuk meninjau pelaksanaan program Serbuan Vaksinasi, Jumat (18/6/2021) sore.
Jumat, 18 Juni 2021 -
Temuan Lima Kasus Covid-19 Varian India dari Bangkalan, Total di Jawa Timur Menjadi Delapan Kasus
Ada temuan baru untuk kasus Covid-19 varian delta India di Bangkalan. Total temuan barunya ada lima kasus. Semua itu ditemukan dari rujukan pasien.
Jumat, 18 Juni 2021 -
Perketat Pencegahan Covid-19 di Perbatasan Sampang-Bangkalan, Resimen II Pelopor Brimob Diterjunkan
Resimen II Pelopor Brimob Polri diterjunkan untuk melakukan pencegahan penyebaran Covid-19 di wilayah perbatasan Sampang-Bangkalan.
Jumat, 18 Juni 2021 -
Penyekatan di Pintu Masuk Suramadu Sisi Bangkalan-Surabaya, Bupati Ra Latif: Tidak Ada Diskriminatif
Gelar penyekatan di pintu masuk Jembatan Suramadu sisi Surabaya efektif mulai diberlakukan, Kamis (17/6/2021) pada pukul 00.00 WIB.
Kamis, 17 Juni 2021 -
Suramadu Kini Disekat Dua Sisi, Surabaya dan Bangkalan, Selain Plat M Dites Swab Saat Menuju Madura
Petugas kepolisian bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya dan TNI melaksanakan peningkatan penyekatan di akses Jembatan Suramadu.
Kamis, 17 Juni 2021 -
Bangkalan Darurat Covid-19, Anggota DPRD Jatim Dapil Madura Gencarkan Sosialisasi Penanganan Corona
Para anggota DPRD Jatim dari dapil Madura bergerak untuk turut mengatasi lonjakan kasus Covid-19 di Kabupaten Bangkalan.
Kamis, 17 Juni 2021 -
Satgas Covid-19 Paparkan Hasil Tracing Kasus Virus Corona Varian Delta Asal India di Bangkalan
Hasil tracing dua warga dari Bangkalan yang juga positif terpapar mutasi baru virus SARS-CoV-2 varian delta B16172: Masing-masing istri pasien positif
Rabu, 16 Juni 2021